Virtual Job Fair 2.0

Virtual Job Fair 2.0

Semarang, 11 Oktober 2020 – Universitas Dian Nuswantoro tidak hanya memberikan ilmu kepada mahasiwa – mahasiswanya, tapi juga memberikan kesempatan kepada alumni untuk mendapatkan lowongan kerja di perusahaan terbaik. Melalui Virtual Job Fair yang di adakan pada tanggal 12 – 16 Oktober 2020, terdapat 21 perusahaan pilihan dan 30 lowongan lebih, terlebih dari perusahaan IT.

Pelamar bisa melamar secara online dengan meng-upload berkas – berkas pada perusahaan yang dituju.

Gambar : Poster Virtual Job Fair Udinus

Para pelamar kerja diwajibkan untuk mendaftar terlebih dahulu di http://cc.dinus.ac.id/vjf_udinus/. Setelah sukses mendaftar, pelamar akan mendapatkan email dari Job Fair Udinus.

Setelah itu pelamar wajib melengkapi data – data berupa :

1. Pas foto 3×4

2. Scan KTP (pdf)

3. Surat lamaran (pdf)

4. Curriculum Vitae (pdf)

5. Ijazah (pdf)

6. Transkip nilai

7. Berkas pendukung (piagam, prestasi)

Info dan kontak seputar Virtual Job Fair 2.0 :

Email: career@cc.dinus.ac.id

Instagram: @udinuscareercenter

Website: cc.dinus.ac.id

Penulis : Vashti Bidadari

Related Post

KPUR Gelar Debat Pemira 2024

KPUR Gelar Debat Pemira 2024

Komisi Pemilihan Umum Raya (KPUR) menyelenggarakan program kerja tahunan, yakni Debat Pemira. Kegiatan berlangsung pada…

Tinggalkan Balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d blogger menyukai ini: