FARMASI PAHLAWAN GARDA TERDEPAN BUMI PERTIWI

FARMASI PAHLAWAN GARDA TERDEPAN BUMI PERTIWI

Hari Farmasi Nasional diperingati setiap tanggal 13 februari yang saat ini sudah memasuki usia 75 tahun. Pada peringatan hari ini diharapkan adanya hari farmasi nasional dapat sebagai acuan agar selalu mengingat, menghargai, dan memuliakan setiap pekerjaan farmasi yang ada di indonesia.

Farmasi adalah salah satu profesi dengan konsep perpaduan dari ilmu kimia, fisika dan bilogi. Farmasi sangat dibutuhkan sekali oleh setiap kalangan. Baik dari pihak rumah sakit terdekat, kemudian apoteker dan lain sebagainya. Lantas, sempat kah kita berfikir jikalau di dunia ini tak ada farmasi? Apakah kita bisa hidup seperti sekarang. Ya memang , menjadi seorang farmasi itu tidak semudah yang kita fikirkan. Ada banyak perjuangan yang bisa kita liat dari sosok farmasi. Contoh nya di era pandemi saat ini.

Saat bumi pertiwi melawan covid 19 ,banyak para farmasi gentir dan melawan serta mencari solusi bagaimana covid ini bisa diselesaikan dengan secepatnya.  Mulai dari penemuan vaksin sinovac, vitamin c untuk tubuh, serta obat dalam penanganan pasien covid 19. Maka dari itu farmasi adalah pekerjaan yang sangat mulia.

Dengan adanya farmasi bumi pertiwi akan terus bangkit dengan adanya farmasi indonesia kembali pulih. Jayalah farmasiku .semoga jasa dan uasaha kalian menjadi semangat acuan warga indonesia. Selamat hari farmasi nasional untuk semua farmasi yang ada di indonesia.

Penulis: Rori nahla Oktaviani

Editor: Amrina Rosyada

Gambar: jakarta-training.com/

Related Post

Tinggalkan Balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d blogger menyukai ini: